Meskipun teknik pengelasan basah di dalam air udah terkenal dari tahun 1930, namun pada kenyataannya belum juga ada pihak yang tertarik untuk mewujudkannya sebagai solusi atau sarana yang tepat guna. Ada beberapa kelebihan yang didapat dari teknik pengelasan basah ini, diantaranya adalah biaya yang relatif lebih hemat dan persiapan yang dianggarkan bisa lebih mudah dibanding dengan teknik pengelasan yang lain, namun ada hal-hal lain yang mesti dipertimbangkan sebelum melakukannya. Selama masa prosesnya , struktur lepas pantai akan membutuhkan beberapa intervensi bawah air untuk perawatan, perbaikan atau perubahan seperti :
Peremajaan struktur yang sudah habis masa design life-nya
Pembetulan karena kesalahan sewaktu design
Pembetulan karena kerusakan yang terjadi karena :
Kesalahan sewaktu instalasi
Kecelakaan, contohnya kejatuhan suatu benda berat dari atas dek kapal, tertabrak karang, tertabrak kapal Lain, terjadinya badai, dan lain sebagainya
keretakan yang terjadi pada sambungan karena keadaan lingkungan seperti angin dan ombak.
Penambahan struktur yang terjadi karena adanya perubahan operasi seperti, pemasangan caisson, riser clamp, dan lain sebagainya.
Peremajaan struktur yang sudah habis masa design life-nya
Pembetulan karena kesalahan sewaktu design
Pembetulan karena kerusakan yang terjadi karena :
Kesalahan sewaktu instalasi
Kecelakaan, contohnya kejatuhan suatu benda berat dari atas dek kapal, tertabrak karang, tertabrak kapal Lain, terjadinya badai, dan lain sebagainya
keretakan yang terjadi pada sambungan karena keadaan lingkungan seperti angin dan ombak.
Penambahan struktur yang terjadi karena adanya perubahan operasi seperti, pemasangan caisson, riser clamp, dan lain sebagainya.
1 komentar:
terima kasih gan atas, infonya...
sangat membantu
Posting Komentar